Saturday, June 16, 2018

Meghan Markle Banjir Kritik saat Rambutnya Berantakan Tertiup Angin

TRIBUNNEWS.COM - Tampaknya beberapa orang masih tidak bisa berhenti mengkritik setiap inci penampilan Meghan Markle setelah menikah dengan Pangeran Harry.

Bahkan kali ini gaya rambut Meghan yang dikritik karena dianggap 'berantakan', seperti dilansir TribunWow dari YahooNews.

Pada hari Kamis lalu, Meghan Markle menemani Ratu Elizabeth II di mobil pribadinya untuk tamasya kerajaan ke Cheshire, Inggris Utara.

Mereka tampak cukup senang menghabiskan waktu bersama, bahkan Ratu dan Meghan terlihat beberapa kali tertawa bersama.

 Beri Kecupan saat Ucapkan Selamat Idul Fitri, Kecantikan Raline Shah Jadi Sorotan

Meski faktanya saat mereka keluar, ada angin kencang yang berhembus sepanjang waktu.

Rambut Meghan terlihat berantakan
Rambut Meghan terlihat berantakan (Yahoo)

Menurut BBC, Storm Hector menghantam Inggris pada Kamis lalu dan membawa hujan lebat ke beberapa wilayah.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Let's block ads! (Why?)

Baca Di sini http://www.tribunnews.com/internasional/2018/06/16/meghan-markle-banjir-kritik-saat-rambutnya-berantakan-tertiup-angin

No comments:

Post a Comment

Featured Post

5 Hari Berturut Merah, IHSG Hari Ini Siap ke Zona Hijau

5 Hari Berturut Merah, IHSG Hari Ini Siap ke Zona Hijau Jakarta, CNBC Indonesia - Sempat bergerak antara zona hijau dan merah, Indeks Harga...